Thursday, August 27, 2015

10 Meme Netizen Tanggapi Rupiah yang Tembus 14.000!


Quote:Isu melemahnya nilai tukar Rupiah terhadap Dollar di Indonesia ditanggapi beragam oleh netizen. Ada yang marah-marah kepada pemerintah hingga memenuhi akun jejaring sosialnya dengan makian. Ada yang santai dan tak peduli karena memang tak tahu-menahu soal Rupiah vs Dollar. Ada juga orang kreatif yang menanggapinya dengan membuat meme lucu.

Seperti yang kita tahu sebelumnya, rupiah kita terus melemah dari yang awalnya pernah menyentuh 9.000 di awal tahun 2000-an, kali ini terpuruk ke posisi 14.000. Entah siapa yang benar siapa yang salah, lebih baik kita lihat deretan meme lucu di bawah ini. Mending santai sejenak daripada pusing memikirkan Rupiah yang tak mau bergeser turun!


Quote:Quote:1. Karena nilai tukar rupiah tembus 14.000. Netizen jadi main cocok lagi. Salah satunya call center restoran cepat saji.

2. Pak Presiden pun enggak luput jadi sasaran netizen!

3. Lagi-lagi Pak Presiden jadi bahan meme, bahkan digabung dengan meme Polisi cewek yang tenar beberapa bulan lalu!

4. Kali ini parodi antara Rupiah da Dolar dalam sebuah percakapan miris!

5. Call center lagi-lagi jadi bahan meme, kali ini dari bang swasta nasional!

6. Kali ini meme dari sudut pandang desain. Gimana caranya orang 12 kalah sama satu orang. Padahal bawa parang!

7.Ada yang buat Rupiah tandingan, Bro!

8. Ada yang nyuruh bikin kartu Indonesia sabar!

9. Slow down, baby! Jangan cepat-cepat anjloknya!

10. Duh, masa iya disamain sama pembalut!
Quote:Well, itulah kelucuan yang penuh kemirisan dari meme Rupiah vs Dollar. Anda akan menanggapi bagaimana terhadap nilai tukar rupiah yang seperti terjun dari langit ke tujuh ini? 
Tambahan kaskuser 
Quote:Original Posted By ade2aje 
tenang bro,,.. sekarang 1 dolar udah dibawah 10rebu

Sumur

No comments:

Post a Comment

Manfaat & Peran PMS Bagi Suatu Perusahaan

Hola gan, bre, sist, nes, dan ho.. Apa kabar semuanya.. Semoga baik-baik aja ya.. To d'point aja ya gan. Tadi malam ane ngebuat trit ten...